Review Mother of Purity Sunscreen: Series Skincare Terbaru dari MOP Beauty!

By Alisa Kintan Giovani
03 Dec 2024
Mother of Purity Sunscreen

Introducing you to… Mother of Purity. Beautyhaul Squad, Mother of Pearl sekarang punya produk skincare dengan mengeluarkan sunscreen yang masuk ke dalam rangkaian ini!

 

Baru-baru ini MinBHI cobain Invincible Nano Gel Capsule Sunscreen for Face and Body, and let me tell you one thing: It is that good! Baca review lengkapnya di bawah.

 

 

Kemasan Sunscreen

Very sophisticated! Sunscreen Mother of Pearl terlihat sangat mewah dengan packaging yang berwarna silver dan dilengkapi pump untuk memudahkan pengguna.

 

 

Kandungan dan Klaim Sunscreen

Eits, gak cuma kemasannya yang fancy, produk ini juga dilengkapi dengan skin loving ingredients yang bantu kulit jadi super sehat. Yaitu:

  • Niacinamide 2%: Melembapkan dan membantu mencerahkan kulit

 

Selain kandungan skincare, ada klaim lain yang bikin sunscreen MOP jadi stand out.

  • SPF 50+ PA++++: Memproteksi kulit dari sinar UVA, UVB dan blue light protection

  • Suitable for acne prone skin: Tidak mengandung bahan yang dapat menyebabkan reaksi pada kulit, sehingga aman digunakan unutk kulit berjerawat.

  • Non comedogenic: Sunscreen tidak menyumbat pori-pori, sehingga tidak akan menimbulkan komedo

  • Ultra lightweight: Tekstur cream transparan yang sangat ringan dan cepat menyerap di kulit

  • All skin types: Dapat digunakan oleh semua jenis kulit dikarenakan kandungannya yang aman

  • Alcohol free: Gentle untuk dipakai semua jenis kulit karena tidak mengandung alkohol

  • Dermatologically and hypoallergenic tested: Lolos uji di laboratorium Korea, aman digunakan dari usia 11 tahun

 

Menariknya, untuk memakai sunscreen se wajah full, kalian hanya perlu memakai sebanyak satu ruas jari! Dengan begini, sunscreen jadi lebih hemat kan!

 

Tekstur dan Aroma Sunscreen

Seperti yang disebutkan sebelumnya, sunscreen ini memiliki tekstur ultra lightweight karena menggunakan teknologi Nano Capsule. Yes, teknologi ini bikin tekstur sunscreen jadi super ringan, dengan partikel yang sangat halus. Sehingga saat kalian blend di kulit, sunscreen jadi seamless seperti gak pakai apa-apa.

 

Nah, yang bikin MinBHI jatuh hati adalah aroma sunscreen-nya yang soapy. Tapi gak terlalu strong aroma-nya, jadi tidak mengganggu sama sekali ya Beautyhaul Squad!

 

Final Verdict

Nambah lagi deh list sunscreen favorit MinBHI! Dimulai dari tekstur sunscreen berupa gel watery yang sangat ringan, bikin sunscreen mudah menyerap di kulit dan gak bikin lengket, malah kulit MinBHI jadi lembap banget habis pakai sunscreen ini.

 

Sensasi cooling yang didapatkan dari sunscreen bikin kulit MinBHI juga terasa lebih adem, especially bagian T-zone yang agak sedikit kemerahan. Setelah pakai sunscreen, gak cuma terproteksi tapi kulit kemerahan somehow lebih tenang dan less itchy. 

 

 

But as much as MinBHI loves the product, there’s a little reminder untuk kamu yang mau cobain produk ini. Untuk kulit MinBHI yang cenderung kombinasi, sunscreen cukup cepat menyerap dan bikin lembap, tapi untuk oily skin si produk ini cenderung bikin kulit terlihat lebih berminyak, dan juga agak lengket. 

 

Beautyhaul Squad, sunscreen terbaru dari MOP kini sudah bisa kalian purchase di seluruh store Beautyhaul. Yuk, cari tahu store Beautyhaul terdekat dengan klik di sini!

My Account
Sign In / Register
Back
Customer Care
Back
About Us
Back
Blog
Back
Tips & Tutorial
Back
Tipe Kulit
Back
Permasalahan Kulit
Back
CATEGORIES
Back
CONCERN
Back
BRAND
Back
MAKEUP
Back
SKINCARE
Back
HAIRCARE
Back
BATH & BODY
Back
ACCESSORIES
Back
FRAGRANCE
Back
OTHERS
Back
FACE
Back
EYEBROWS
Back
EYES
Back
LIPS
Back
CLEANSER
Back
MOISTURIZER
Back
TREATMENT
Back
SUN CARE
Back
SHAMPOO
Back
HAIR TREATMENT
Back
HAIR STYLING
Back
HAIR TOOLS
Back
CLEANSER
Back
BODY CARE
Back
NAILS
Back
OTHERS
Back
MAKEUP BRUSH
Back
MAKEUP TOOLS
Back
ORGANIZERS
Back
MANICURE & PEDICURE
Back
FACIAL
Back
FRAGRANCE
Back
OTHER FRAGRANCE
Back
GWP
Back
OTHERS
No Items



I am empty :(

Looks like you haven’t added anything to your cart yet

Subtotal
Rp 0
Checkout Start Shopping