









Casing yang secara khusus didesain untuk menjaga kebersihan Cloud Conceal Puff kesayanganmu.
Travel friendly dan memiliki ventilasi, Mini Puff Pill berguna untuk menjaga agar spons make up favoritmu tetap bersih dan aman setiap saat. Mini Puff Pill juga dapat masuk dengan mudah ke dalam pouch tanpa menghabiskan banyak ruang. Terbuat dari bahan silikon anti bakteri, lembut saat disentuh, dan memiliki bagian yang terbuka di bagian atas sehingga mudah untuk mengambil atau menyimpan makeup puff.
GOOD TO KNOW
- Mengeringkan makeup puff secara efisien
- Mencegah makeup puff dari perubahan bentuk
- Mencegah makeup puff dari kotoran
CARA PENGGUNAAN - Setelah menggunakan atau membersihkan puff, simpan di dalam Mini Puff Pill untuk penyimpanan yang lebih aman. - Untuk membersihkan Mini Puff Pill, cuci dengan air hangat dan sabun yang gentle. Biarkan kering.
DETAIL PRODUK: - Ukuran: 7.5 x 2.3 cm - Bahan: silikon